Search

Historia Bisnis : Ratusan Miliar Duit Antam untuk Bisnis Nikel - Bisnis.com

Bisnis.com, JAKARTA — PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) mengalokasikan mayoritas belanja modal alias capital expenditure periode 2005 untuk segmen produksi nikel.

Aneka Tambang (Antam) memiliki ambisi besar dalam penghiliran komoditas nikel. Alokasi cukup besar diberikan perseroan dalam porsi capital expenditure (capex) 16 tahun silam.

Komposisi alokasi belanja modal emiten berkode saham ANTM itu terekam dalam pemberitaan Koran Bisnis Indonesia edisi 2 Juni 2005 di artikel berjudul ‘Capex Antam untuk nikel Rp981 miliar’.

Dokumen laporan Antam yang diperoleh Bisnis saat itu menunjukkan alokasi perseroan untuk segmen produksi nikel sekitar Rp981 miliar. Nilai itu setara dengan 84 persen dari total investasi Rp1,16 triliun pada 2005.

Sementara itu, untuk segmen emas dan lainnya serta kebutuhan kantor, Antam menganggarkan investasi masing-masing Rp58 miliar dan Rp125 miliar.

Secara detail, laporan itu mengungkapkan senilai Rp881 miliar untuk pengembangan proyek FeNI III. Selanjutnya, Rp90 miliar untuk aliansi strategis dan Rp87 miliar untuk belanja rutin.

Adblock test (Why?)



"bisnis" - Google Berita
June 02, 2021 at 03:30PM
https://ift.tt/34SP7bn

Historia Bisnis : Ratusan Miliar Duit Antam untuk Bisnis Nikel - Bisnis.com
"bisnis" - Google Berita
https://ift.tt/2ZX4j67
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Historia Bisnis : Ratusan Miliar Duit Antam untuk Bisnis Nikel - Bisnis.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.