“Kompetisi ini membuktikan kapabilitas mahasiswa FTUI dapat bersaing dalam skala global dalam mengeksplorasi solusi kreatif dan inspiratif guna memecahkan studi kasus salah satu brand Unilever," kata Dekan FTUI Heri Hermansyah di Jakarta, Sabtu.
Heri memberikan apresiasi terbaiknya atas prestasi mahasiswa DTI FTUI ini dan akan terus mendukung mereka untuk selalu berkarya.
Dia berharap prestasi ini mampu menjadi motivasi bagi mahasiswa lainnya untuk berkompetisi secara sehat dengan memberikan inovasi dalam suatu masalah.
Dalam kesempatan itu, Nur Hanifah mengaku bangga bisa berhasil mengalahkan tujuh belas tim lainnya dari berbagai negara di dunia dengan memberikan sebuah solusi kreatif.
"Kami memberikan solusi kreatif dan inspiratif dalam memecahkan studi kasus dari salah satu brand Univelever, yaitu AXE," kata Nur.
Nur menuturkan dia bersama dua rekannya Aurel Fidelia dan Frederik Agustian mewakili Indonesia dalam ajang kompetisi bergengsi Unilever Future Leaders League (UFLL) Global Round 2023.
"bisnis" - Google Berita
September 09, 2023 at 01:54PM
https://ift.tt/4aPqFl6
Mahasiswa FTUI angkatan 2019 ukir prestasi internasional pada kompetisi bisnis Unilever Global - ANTARA Megapolitan
"bisnis" - Google Berita
https://ift.tt/YbHousQ
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Mahasiswa FTUI angkatan 2019 ukir prestasi internasional pada kompetisi bisnis Unilever Global - ANTARA Megapolitan"
Post a Comment