Search

Buka Bisnis Furnitur, Persiapkan 5 Hal Ini - Okezone Economy

JAKARTA – Membuka bisnis furnitur rumah membutuhkan banyak tugas yang sama dengan bisnis lain dan beberapa keterampilan yang dikhususkan untuk perbaikan furnitur. Bisnis ini juga bisa dimulai dari hobi saja.

Jika menekuni bisnis furnitur, khususnya refinishing furnitur, seseorang harus memiliki keterampilan khusus dalam kegiatan memperbaikinya. Kemudian, pemahaman akan furnitur rumah juga perlu ditambah, terutama seni dan era furnitur, jika berencana mengerjakan barang antik.

Baca Juga: 5 Tips Menata Ruang Makan Sempit Jadi Lega

Dilansir dari The Small Business, Jakarta, Rabu (3/3/2021), bisnis furnitur rumah ini tidak cocok dilakukan di wilayah perumahan karena akan menimbulkan kebisingan dan menimbulkan banyak asap. Kemudian, jangan lupa untuk menyiapkan kebutuhan untuk menjalankan bisnis funitur tersebut.

Berikut ini telah Okezone rangkum, apa saja yang perlu disiapkan pada saat awal membuka bisnis furnitur rumah.

Baca Juga: 10 Cara Sulap Ruang Tamu Kecil Terasa Lebih Besar

• Pilih nama bisnis dan struktur bisnis yang sesuai .

• Dapatkan izin usaha dari kantor bisnis setempat, misal di kota atau kabupaten. Sering kali pengajuan permohonan lisensi bisa dilakukan secara online dari situs web lokalitas.

Let's block ads! (Why?)



"bisnis" - Google Berita
March 03, 2021 at 06:23AM
https://ift.tt/3sJCqcF

Buka Bisnis Furnitur, Persiapkan 5 Hal Ini - Okezone Economy
"bisnis" - Google Berita
https://ift.tt/2ZX4j67
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Buka Bisnis Furnitur, Persiapkan 5 Hal Ini - Okezone Economy"

Post a Comment

Powered by Blogger.