Search

Usaha dari Rumah Tanpa Modal Besar? Coba Bisnis Top-up dan Dompet Digital - SINDOnews.com

JAKARTA - Memiliki bisnis yang menghasilkan dan bisa bertahan dalam jangka panjang merupakan impian setiap orang. Di era digital ini, bisnis tidak harus ke kantor. Kita bisa memulai dari rumah dengan cukup bermodalkan ponsel.

Bisnis juga dapat dilakukan oleh siapapun baik ibu rumah tangga, mahasiswa, atau bagi Anda yang sekadar ingin memperoleh pendapatan tambahan. Apalagi di masa pandemi ini kita harus mengurangi mobilitas di luar rumah. Melihat kondisi terkini, penjualan pulsa dan paket data bisa menjadi alternatif bisnis untuk menambah penghasilan di masa pandemi.

PT Indonesia Telekomunikasi Corp. (INDOTEL) yang bergerak di bidang komunikasi dan berbadan hukum, telah menyediakan berbagai stok kebutuhan digital Anda.

Baca juga: Perlu Terobosan, Kebutuhan Tenaga Terampil Digital Capai 9 Juta pada 2030

Antara lain, pulsa all operator, paket data, token PLN, saldo e-wallet, voucher game, pembayaran tagihan pascabayar, transfer uang, dan lainnya. Semua itu merupakan bisnis yang menjangkau masyarakat secara luas, berskala nasional dan terus tumbuh.

"Aplikasi INDOTEL ada di PlayStore. Cukup download dan registrasi nomor ponsel yang biasa kita pakai sehari-hari, maka sudah bisa menjadi member INDOTEL, gratis," kata Direktur PT Indonesia Telekomunikasi Corp, Bayu Surya, dalam siaran persnya, dikutip Senin (30/8/2021).

Bayu mengutarakan, di era teknologi yang semakin berkembang pesat seperti saat ini, banyak orang beralih dari metode pembayaran tunai ke metode pembayaran digital (e-wallet). Terutama di masa pandemi Covid-19 sekarang, masyarakat semakin menjaga kebersihan dengan mengurangi penggunaan uang tunai.

Baca juga: Wakil Menteri Dapat Uang Penghargaan dari Jokowi, Segini Besarannya

Untuk itu, pihaknya menyediakan layanan isi saldo e-wallet seperti GoPay, OVO, DANA, ShopeePay, e-money, dan sebagainya. "Dengan semakin maraknya game online seperti PUBG, Free Fire, Mobile Legends, top-up voucher atau diamond untuk membeli berbagai item di dalam game pun," paparnya.

Adblock test (Why?)



"bisnis" - Google Berita
August 30, 2021 at 09:21PM
https://ift.tt/3jvIzHM

Usaha dari Rumah Tanpa Modal Besar? Coba Bisnis Top-up dan Dompet Digital - SINDOnews.com
"bisnis" - Google Berita
https://ift.tt/2ZX4j67
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Usaha dari Rumah Tanpa Modal Besar? Coba Bisnis Top-up dan Dompet Digital - SINDOnews.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.