Pasar modal Amerika Serikat (AS) berbalik arah lagi. Kali ini terjadi kenaikan tipis pada pembukaan perdagangan hari ini menyusul adanya survei bisnis.
Melansir Reuters, Jumat (21/8/2020), peningkatan tipis ini terjadi lantaran pelaku pasar menunggu hasil survei bisnis akan memberikan dampak pada pemulihan negeri Paman Sam atau tidak.
Indeks Nasdaq Composite turun 6,51 poin atau 0,06% menjadi 11.258,45 pada bel pembukaan.
Sementara Dow Jones Industrial Average naik 18,40 poin atau 0,07% menjadi 27.758,13. Sedangkan S&P dibuka lebih tinggi 0,50 poin atau 0,01% menjadi 3.386,01 pada bel pembukaan.
Simak Video "Wall Street Ikut 'Terinfeksi' Virus Corona"
[Gambas:Video 20detik]
(hek/zlf)
"bisnis" - Google Berita
August 21, 2020 at 09:11PM
https://ift.tt/34hrnhU
Wall Street Naik Tipis Gara-gara Survei Bisnis - detikFinance
"bisnis" - Google Berita
https://ift.tt/2ZX4j67
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Wall Street Naik Tipis Gara-gara Survei Bisnis - detikFinance"
Post a Comment