Search

Garap Bisnis EV, Astra International (ASII) Anggarkan Capex Rp 40 Triliun - Insight Kontan

Reporter: Yuliana Hema | Editor: Avanty Nurdiana

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tren bisnis energi terbarukan membuat PT Astra International Tbk (ASII) tak mau ketinggalan. Tak tanggung-tanggung di sepanjang 2023, ASII mengaku menganggarkan belanja modal alias capital expenditure (capex) hingga Rp 40 triliun. 

Tira Ardianti, Head of Corporate Investor Relation Astra International, menerangkan, belanja modal ASII di sepanjang tahun ini lebih besar 52% ketimbang 2022, yang hanya sebesar Rp 26,4 triliun.  "Tahun ini kami berencana menganggarkan capex Rp 40 triliun. Porsi terbesarnya yakni sekitar 60% untuk PT United Tractors Tbk (UNTR)," jelas dia, akhir pekan lalu. 

Baca Juga: Astra (ASII) Siapkan Capex Rp 40 Triliun, Jatah United Tractors (UNTR) Paling Besar

Ini Artikel Spesial

Segera berlangganan sekarang untuk memperoleh informasi yang lebih lengkap.

Adblock test (Why?)



"bisnis" - Google Berita
April 03, 2023 at 03:25AM
https://ift.tt/UlEjZeS

Garap Bisnis EV, Astra International (ASII) Anggarkan Capex Rp 40 Triliun - Insight Kontan
"bisnis" - Google Berita
https://ift.tt/QDCrn2T
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Garap Bisnis EV, Astra International (ASII) Anggarkan Capex Rp 40 Triliun - Insight Kontan"

Post a Comment

Powered by Blogger.